Produk Domestik Regional Bruto Kabupaten Serdang Bedagai Menurut Pengeluaran 2016-2020
Nomor Katalog : 9302020.1218
Nomor Publikasi : 12180.2103
ISSN / ISBN : 978-602-0963-50-1
Tanggal Rilis : 2021-04-29
Ukuran File : 4.41 MB
Abstraksi
Publikasi PDRB Kabupaten Serdang Bedagai Menurut Pengeluaran 2016-
2020 merupakan publikasi yang diterbikan secara tahunan. Publikasi ini secara
khusus membahas mengenai PDRB menurut pendekatan
pengeluaran/permintaan akhir. Pendekatan ini dirinci menjadi beberapa
komponen, yaitu: Pengeluaran Konsumsi Rumah Tangga, Pengeluaran Konsumsi
Lembaga Non Profit yang Melayani Rumah Tangga, Pengeluaran Konsumsi
Pemerintah, Investasi (Pembentukan Modal Tetap Bruto dan Perubahan Inventori),
Net Ekspor.