Statistik Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Serdang Bedagai 2020 - Badan Pusat Statistik Kabupaten Serdang Bedagai

Selamat datang di website Badan Pusat Statistik Kabupaten Serdang Bedagai, Kami berkomitmen memberikan Pelayanan Prima sesuai Standar Pelayanan.  Untuk Mendapatkan Data BPS Dipersilahkan Datang ke Pelayanan Statistik Terpadu Badan Pusat Statistik Kabupaten Serdang Bedagai di Jl. Negara - Tebing Tinggi Kompleks Instansi Vertikal Setiap Hari Kerja Mulai Pukul 08.00 s/d 15.30 WIB.

Statistik Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Serdang Bedagai 2020

Nomor Katalog : 4101002.1218
Nomor Publikasi : 12180.2025
ISSN/ISBN : -
Frekuensi Terbit : Tahunan
Tanggal Rilis : 30 Desember 2020
Bahasa : Indonesia
Ukuran File : 6.28 MB

Abstraksi

Pada saat ini, kebutuhan data statistik kesejahteraan rakyat semakin meningkat. Hal ini mendorong kami untuk lebih melengkapi dan menyempurnakan data yang disajikan, baik kuantitas maupun kualitasnya. Data kesejahteraan rakyat ini bersumber dari Survei Sosial Ekonomi Nasional (Susenas) Maret 2020. Rumah tangga sampel tersebar di seluruh kecamatan di Kabupaten Serdang Bedagai. Dengan sebaran yang diyakini independen diharapkan dapat mewakili gambaran Kabupaten Serdang Bedagai yang sebenarnya
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Serdang BedagaiJl. Negara Medan - Tebing Tinggi Kompleks Instansi Vertikal - Sei Rampah 20695 Telp : (0621) 441805 ; Fax : (0621) 441806 ; Email : bps1218@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik